Sebuah pot bunga bermassa 50 gram digantung di atas menggunakan tali. Tentukan besar tegangan tali
Sebuah pot bunga bermassa 50 gram digantung di atas menggunakan tali. Tentukan besar tegangan tali pada pot tersebut!
Pembahasan:
Diketahui:
m = 50 gram = 0,5 kg
Ditanya:
T = …. ?
Dijawab:
Karena menggantung, maka tegangan tali nilainya sama dengan gaya bertanya:
T = W = m g = 0,5 . 10 = 5 N
Jadi besar tegangan tali pada pot tersebut sebesar 5 N.
++++++++++++++++++++++++++
Semoga Bermanfaat dan Berkah
Jangan Lupa Belajar Terus
Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga
Posting Komentar untuk "Sebuah pot bunga bermassa 50 gram digantung di atas menggunakan tali. Tentukan besar tegangan tali"