Proposal kegiatan dapat menentukan banyak sedikitnya dukungan dalam pertunjukan musik. Sebutkan
Proposal kegiatan dapat menentukan banyak sedikitnya dukungan dalam pertunjukan musik. Sebutkan hal-hal yang perlu diperhatikan dalam menulis proposal kegiatan!
Jawab:
Hal-hal yang perlu diperhatikan dalam menulis proposal kegiatan sebagai berikut.
1. Memiliki topik dan tujuan yang jelas.
2. Mengikuti struktur dan kaidah yang benar, serta tersusun secara rapi dan sistematis.
3. Objektif yang artinya data dan fakta harus sesuai rancangan.
4. Menggunakan bahasa yang jelas, tegas, lugas, dan formal.
5. Menggunakan istilah dan kata yang jelas serta tepat maknanya.
6. Setiap paragraf yang dituliskan harus koheren atau padu.
-------------------------------------------
Mari Kita Selalu Belajar Bareng di
qanda.id
Jangan Lupa Komentar dan Saran di
nanangnurulhidayat@gmail.com
Posting Komentar untuk "Proposal kegiatan dapat menentukan banyak sedikitnya dukungan dalam pertunjukan musik. Sebutkan"