Bagaimana cara melakukan gerakan meluncur dalam renang gaya dada
Bagaimana cara melakukan gerakan meluncur dalam renang gaya dada?
Jawab:
Gerakan meluncur dalam renang gaya dada dilakukan dengan cara sebagai berikut.
1. Ketika melakukan luncuran diusahakan posisi tubuh selalu lurus segaris dengan permukaan air.
2. Meluruskan tubuh ke depan.
3. Lengan dan tangan menggapai ke muka.
4. Kedua kaki lurus ke belakang.
-------------------------------------------
Mari Kita Selalu Belajar Bareng di
masdayat.net
Jangan Lupa Komentar dan Saran di
nanangnurulhidayat@gmail.com
Posting Komentar untuk "Bagaimana cara melakukan gerakan meluncur dalam renang gaya dada"