Sektor agraris meliputi kegiatan pertanian, seperti sawah, perladangan, perikanan, dan peternakan

Sektor agraris meliputi kegiatan pertanian, seperti sawah, perladangan, perikanan, dan peternakan. Aktivitas pertanian dalam menyediakan bahan pangan diatur sedemikian rupa agar tidak mengalami gagal panen. Uraian tersebut menggambarkan kegiatan agraria sebagai pelaksanaan dari lembaga ekonomi yang bertujuan ….

   A. menjamin terjadinya pemerataan pembangunan

   B. memenuhi kebutuhan ketersediaan pangan

   C. mengatur hubungan perdagangan internasional

   D. menjaga stabilitas keamanan dalam negeri

   E. mengatur produksi, distribusi, dan konsumsi

Pembahasan:

Uraian tersebut menggambarkan kegiatan agraria sebagai pelaksanaan dari lembaga ekonomi yang bertujuan memenuhi kebutuhan ketersediaan pangan.

Jawaban: B

-------------------------------------------
Mari Kita Selalu Belajar Bareng di
qanda.id
Jangan Lupa Komentar dan Saran di
nanangnurulhidayat@gmail.com

Posting Komentar untuk "Sektor agraris meliputi kegiatan pertanian, seperti sawah, perladangan, perikanan, dan peternakan"