Salah satu penyajian musik Barat yang paling besar adalah orkestra. Sebutkan ciri-ciri dari pertunjukan

Salah satu penyajian musik Barat yang paling besar adalah orkestra. Sebutkan ciri-ciri dari pertunjukan musik orkestra!

Jawab

Pertunjukan musik orkestra memiliki ciri sebagai berikut:

1. bersifat formal dan disiplin tinggi,

2. melibatkan banyak pemusik,

3. biasa dihadiri oleh jumlah penonton yang jauh lebih besar daripada pertunjukan musik lainnya,

4. menampilkan musikus andal dalam jumlah besar, bahkan bisa mencapai 100-an pemusik, serta

5. pertunjukan musik membutuhkan gedung pertunjukan yang khusus.

-------------------------------------------
Mari Kita Selalu Belajar Bareng di
qanda.id
Jangan Lupa Komentar dan Saran di
nanangnurulhidayat@gmail.com

Posting Komentar untuk "Salah satu penyajian musik Barat yang paling besar adalah orkestra. Sebutkan ciri-ciri dari pertunjukan"