Berikut berbagai unsur dengan nomor atom dan nomor massa. 1) 199Ne 2) 2412Ne 3) 2010Ne 4) 2311Na

Berikut berbagai unsur dengan nomor atom dan nomor massa.

1) 199Ne

2) 2412Ne

3) 2010Ne

4) 2311Na

Pasangan unsur yang mempunyai jumlah neutron sama banyak adalah nomor….

   A. 1) dan 2)

   B. 1) dan 3)

   C. 1) dan 4)

   D. 2) dan 3)

   E. 3) dan 4)

Pembahasan:

1) neutron 199Ne = 19 – 9 = 10

2) neutron 2412Ne = 24 – 12 = 12

3) neutron 2010Ne = 20 – 10 = 10

4) neutron 2311Na = 23 – 11 = 12

Jadi yang memiliki mempunyai jumlah neutron sama banyak adalah nomor 1) dan 3) dengan 2) dan 4)

Jawaban: B

-------------------------------------------
Mari Kita Selalu Belajar Bareng di
qanda.id
Jangan Lupa Komentar dan Saran di
nanangnurulhidayat@gmail.com

Posting Komentar untuk "Berikut berbagai unsur dengan nomor atom dan nomor massa. 1) 199Ne 2) 2412Ne 3) 2010Ne 4) 2311Na"