Tariklah garis antara jenis daur biogeokimia dan manfaatnya yang tepat

Tariklah garis antara jenis daur biogeokimia dan manfaatnya yang tepat!

Jenis Daur Biogeokimia

A. Daur air

B. Daur nitrogen 

C. Daur karbon

Manfaatnya

1. Mendaur ulang unsur karbon sebagai penyusun tubuh makhluk hidup.

2. Bertanggung jawab untuk menjaga kondisi cuaca.

3. Membantu tanaman menyerap nitrogen melalui proses fiksasi sehingga pertumbuhannya menjadi optimal.

Pembahasan:

Jawabab: A-2, B-3, dan C-1

-------------------------------------------
Mari Kita Selalu Belajar Bareng di
qanda.id / masdayat.net
Jangan Lupa Komentar dan Saran di
nanangnurulhidayat@gmail.com

Posting Komentar untuk "Tariklah garis antara jenis daur biogeokimia dan manfaatnya yang tepat"