Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut! 1) Tingkat pengangguran tinggi. 2) Jumlah angkatan kerja tinggi

Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut!

1) Tingkat pengangguran tinggi.

2) Jumlah angkatan kerja tinggi

3) Tingkat pendidikan dan keterampilan rendah. 

4) Penyebaran angkatan kerja merata

5) Perlindungan kesejahteraan tenaga kerja maksimal.

Dari pernyataan di atas, yang merupakan permasalahan ketenagakerjaan ditunjukkan pada nomor ….

   A. 1), 2), dan 3)

   B. 1), 3), dan 5)

   C. 2), 3), dan 4)

   D. 2), 4), dan 5)

   E. 3), 4), dan 5)

Pembahasan:

Dari pernyataan di atas, yang merupakan permasalahan ketenagakerjaan ditunjukkan pada nomor:

1) Tingkat pengangguran tinggi.

2) Jumlah angkatan kerja tinggi

3) Tingkat pendidikan dan keterampilan rendah. 

Jawaban: A

-------------------------------------------
Mari Kita Selalu Belajar Bareng di
qanda.id
Jangan Lupa Komentar dan Saran di
nanangnurulhidayat@gmail.com

Posting Komentar untuk "Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut! 1) Tingkat pengangguran tinggi. 2) Jumlah angkatan kerja tinggi"