Identitas dapat terbentuk secara alamiah maupun melalul interaksi sosial. Berikut cara pembentukan

Identitas dapat terbentuk secara alamiah maupun melalul interaksi sosial. Berikut cara pembentukan identitas beserta contoh yang benar adalah ….

   A. Identitas individu yang alami contohnya profesi dokter

   B. Identitas individu yang alami contohnya warna kulit

   C. Identitas individu yang alami contohnya ras

   D. Identitas kelompok yang alami contohnya warna kulit

   E. Identitas kelompok yang alami contohnya bentuk hidung

Pembahasan:

Cara pembentukan identitas beserta contoh yang benar adalah Identitas individu yang alami contohnya warna kulit.

Jawaban: B

-------------------------------------------
Mari Kita Selalu Belajar Bareng di
qanda.id
Jangan Lupa Komentar dan Saran di
nanangnurulhidayat@gmail.com

Posting Komentar untuk "Identitas dapat terbentuk secara alamiah maupun melalul interaksi sosial. Berikut cara pembentukan"