Berikut wewenang dan tujuan OJK. 1) Menetapkan peraturan mengenai pengawasan di sektor jasa keuangan

Berikut wewenang dan tujuan OJK.

1) Menetapkan peraturan mengenai pengawasan di sektor jasa keuangan.

2) Laporan bank yang terkait dengan kesehatan dan kinerja bank.

3) Mampu melindungi kepentingan konsumen dan masyarakat.

4) Agar keseluruhan kegiatan di sektor jasa keuangan terselenggara secara teratur, adil, transparan, dan akuntabel.

5) Mampu mewujudkan sistem keuangan yang tumbuh secara berkelanjutan dan stabil.

Tujuan OJK ditunjukkan pada nomor ....

   A. 1), 2), dan 3)

   B. 1), 3), dan 5)

   C. 1), 3), dan 4)

   D. 2), 3), dan 4)

   E. 3), 4), dan 5)

Pembahasan:

Tujuan OJK ditunjukkan pada nomor:

3) Mampu melindungi kepentingan konsumen dan masyarakat.

4) Agar keseluruhan kegiatan di sektor jasa keuangan terselenggara secara teratur, adil, transparan, dan akuntabel.

5) Mampu mewujudkan sistem keuangan yang tumbuh secara berkelanjutan dan stabil.

Jawabab: E

-------------------------------------------
Mari Kita Selalu Belajar Bareng di
qanda.id
Jangan Lupa Komentar dan Saran di
nanangnurulhidayat@gmail.com

Posting Komentar untuk "Berikut wewenang dan tujuan OJK. 1) Menetapkan peraturan mengenai pengawasan di sektor jasa keuangan"