Sebagian akun neraca saldo PD Merdeka per 31 Desember 2022 sebagai berikut
Sebagian akun neraca saldo PD Merdeka per 31 Desember 2022 sebagai berikut.
Persediaan barang dagangan per 31 Desember 2022 sebesar Rp55.000.000,00. Jurnal penyesuaian dengan pendekatan harga pokok penjualan yang benar adalah ….
A. Persed. brg. dag. Rp100.000.000,00
Pot. pembelian Rp10.000.000,00
HPP Rp110.000.000,00
B. HPP Rp310.000.000,00
Persed. brg. dag. Rp110.000.000,00
Pembelian Rp200.000.000,00
C. Penjualan Rp700.000.000,00
Pot. Pembelian Rp10.000.000,00
HPP Rp710.000.000,00
D. Persed. brg. dag. Rp110.000.000,00
Pot. Pembelian Rp10.000.000,00
B. angkut pemb. Rp4.000.000,00
HPP Rp124.000.000,00
E. HPP Rp294.000.000,00
Potongan pemb. Rp10.000.000,00
Persed. brg. dag. Rp100.000.000,00
Pembelian Rp200.000.000,00
B. angk. pemb. Rp4.000.000,00
Pembahasan:
Persediaan barang dagangan per 31 Desember 2022 sebesar Rp55.000.000,00. Jurnal penyesuaian dengan pendekatan harga pokok penjualan yang benar adalah opsi E.
Jawaban: E
Posting Komentar untuk "Sebagian akun neraca saldo PD Merdeka per 31 Desember 2022 sebagai berikut"