Jelaskan yang dimaksud dengan 5W + 1H dalam fungsi perencanaan

Jelaskan yang dimaksud dengan 5W + 1H dalam fungsi perencanaan!

Jawab:

Perencanaan merupakan langkah awal me-nentukan tujuan dan cara untuk mencapainya.

Perencanaan yang baik berpedoman pada 5W dan 1H, yaitu sebagai berikut.

a. What: apa yang akan dikerjakan?

b. Why: mengapa pekerjaan itu harus dilakukan?

c. Where: di mana pekerjaan akan dilakukan?

d. When: kapan pekerjaan akan dilakukan?

e. Who: siapa yang akan melakukan pekerjaan itu?

f. How: bagaimana caranya melaksanakan pekerjaan itu?

-------------------------------------------
Jangan Lupa Selalu Dukung Blog Ini
Kunjungi Terus qanda.id (Mas Dayat)
Terimakasih atas kepercayaan Anda
Kerjasama iklan : nanangnurulhidayat@gmail.com

Posting Komentar untuk "Jelaskan yang dimaksud dengan 5W + 1H dalam fungsi perencanaan"