Berikut transaksi yang terjadi pada Percetakan Anda.
Berikut transaksi yang terjadi pada Percetakan Anda.
2022 April
- 7 Dibeli perlengkapan secara tunai sebesar Rp800.000.00.
- 13 Diterima pendapatan atas penyelesaian undangan pada bulan lalu senilai Rp300.000,00.
- 14 Diambil uang tunai percetakan untuk membayar SPP anaknya sebesar Rp500.000,00.
- 25 Dibayar per kas gaji pegawai untuk bulan April sebesar Rp600.000,00.
- 29 Diselesaikan pembuatan undangan sebesar Rp1,400.000,00, baru diterima Rp1.000.000,00 sisanya bulan depan.
Diketahui saldo akun sebagai berikut.
- Kas Rp8.500.000,00
- Perlengkapan Rp400.000,00
- Piutang usaha Rp750.000,00
Catatlah transaksi tersebut dalam jumal umum, kemudian posting ke buku besar sesuai akun yang ada! Kerjakan dalam buku tugas!
Jawab:
a. Jurnal Umum
b. Posting Buku Besar
-------------------------------------------
Jangan Lupa Selalu Dukung Blog Ini
Kunjungi Terus qanda.id (Mas Dayat)
Terimakasih atas kepercayaan Anda
Kerjasama iklan : nanangnurulhidayat@gmail.com
Posting Komentar untuk "Berikut transaksi yang terjadi pada Percetakan Anda."